Perempuan Pemain Calempong Setiap perempuan Minangkabau selalu diawasi. Terutama karena mereka dilarang bermain di luar rumah dan bergaul secara terbuka, terutama dengan orang asing. Jika ini dilanggar, Mamak (Paman) akan mengingatkan dan kadang-kadang memberikan hukuman secara adat. Perempuan memiliki peran strategis dalam struktur sosial kemasyarakatan Adat Minangkabau, dan mereka bahkan dapa…