Jika diamati dari berbagai sudut pandang, kritik sastra tidak hanya terdiri dari satu bentuk atau jenis saja, melainkan ada berbagai macam. Buku ini mencoba memberikan penjelasan mengenai kritik sastra yang berupa pokok-pokok teori kritik sastra dan penerapannya. Kedudukan kritik sastra di antara studi sastra yang lain juga turut dipaparkan, antara lain mengenai pengaruh kritik sastra terhadap …
Dalam kehidupan masyarakat, etika dapat mengarahkan perilaku manusia agar lebih bertanggung jawab atas pilihan perbuatannya. Implementasi etika dalam kehidupan sosial masyarakat sangat dibutuhkan mengingat akhir-akhir ini banyak fenomena perilaku menyimpang yang dicerminkan oleh sebagian masyarakat. Etika berfungsi sebagai cara untuk menata diri sehingga seseorang dapat diterima di lingkungan k…
Buku teks Aljabar Linear Elementer ini disusun bersumber pada Bahan Ajar Inovasi Pembelajaran Digital Aljabar Linear Elementer yang dijalankan oleh Tim Penulis melalui Program Pengembangan dan Penyelenggaraan Inovasi Pembelajaran Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, sebagai implementasi empat kebijakan dalam program Merdeka Belajar-Kampus Merdeka. Buku…
Continue Shopping PENGUKURAN FREKUENSI BUNYI INSTRUMEN MUSIK PUKUL TRADISIONAL Fisika Share this : Penulis: Mitrayana ISBN: 978-623-359-105-8 Dilihat: 1465 kali Stock: 0 Ditambahkan: 08 November 2022 Buku ini dibahas teori terkait dasar-dasar akustik, pengukuran akustik, dan transmisi akustik. Selanjutnya, pada buku ini juga dibahas aplikasinya dalam pengukuran frekuensi bu…
Buku ini menceritakan perjalanan "singkat" Prof. dr. lwan Dwiprahasto, M.Med.Sc.Pharm. Ph.D. yang ditulis dari sudut pandang Adi Utarini, sang istri. Pandemi telah merenggut hidupnya. Kerinduan Uut, nama akrab Adi Utarini, yang mendalam kepada sosok Prof. lwan ini telah menguatkannya menyusun biografi sang suami, sahabat, kolega sekaligus Guru Kehidupannya. Menulis buku ini memang penuh perg…
Penyakit tidak menular menjadi penyebab utama kematian di dunia. Data WHO menyebutkan hampir 80% kematian akibat penyakit tidak menular berada pada negara berpenghasilan rendah atau menengah. Pada tahun 2008, 36 juta dari 57 juta jiwa meninggal akibat penyakit ini. Jenis penyakit tidak menular meliputi penyakit kardiovaskular, diabetes, kanker, dan penyakit pernapasan akut. Jumlah ini meningkat…
Buku ini akan berkontribusi pada penguatan Metodologi Penelitian Sastra dengan fokus pada perspektif gender. Tujuannya adalah agar desain penelitian sastra mengalami penguatan, khususnya ketika perspektif gender digunakan sebagai lensa. Banyak mahasiswi dan mahasiswa yang belum memahami mindset dari metodologi penelitian itu sendiri. Apa sebetulnya meneliti dan untuk apa seorang mahasiswa atau …
Peternakan ayam broiler merupakan usaha yang dapat mengefisiensikan biaya dengan menghasilkan daging ayam dalam waktu yang cepat. Di sisi lain, faktor biaya produksi usaha ini relatif tinggi, hampir 80% dari total penerimaan peternak. Selain itu, skala usaha dan ditambah harga daging yang fluktuatif merupakan kendala dalam memperoleh keuntungan yang maksimal. Hal inilah yang menjadi tantangan b…
Buku ini diharapkan dapat memberikan pemahaman dasar terkait dengan teknik reaksi kimia sistem ideal dan cara mengevaluasi paramater kinetik, seperti konstanta laju reaksi kimia, order reaksi, dan persamaan reaksi kimia dari percobaan laboratorium yang dibahas pada bagian soal dan jawaban. Selanjutnya, laju reaksi kimia dipakai untuk menentukan ukuran atau berat katalis suatu sistem reaktor ide…
Sebuah apotek harus dikelola oleh seorang apoteker yang profesional agar dapat memberikan pelayanan kefarmasian yang profesional. Pelayanan kefarmasian adalah suatu pelayanan langsung dan bertanggung jawab kepada pasien yang berkaitan dengan sediaan farmasi dengan maksud mencapai hasil yang pasti untuk meningkatkan mutu kehidupan pasien. Apoteker merupakan sarjana farmasi yang telah lulus se…