Buku Watak Kewarganegaraan Bentuk Pembelajaran Mata Kuliah Wajib Kewarganegaraan dalam Bentuk Praktikum Karya merupakan bentuk pengembangan proses pembelajaran pendidikan kewarganegaraan secara kurikuler di persekolahan menjadi medium yang lebih luas, dan terbatas ruang kurikuler semata. Nilai-nilai yang dijaga dan ingin ditransformasikan pada kegiatan pembelajaran pendidikan kewarganegaraan di…
Karakter Bangsa Perkembangan kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara di negara kita semakin kompleks, tentunya hal ini berdampak baik secara langsung maupun tidak langsung terhadap pembangunan nasional. Hal ini ditandai dengan berbagai permasalahan yang muncul dalam membangun kehidupan berbangsa dan bernegara, di antaranya masih belum optimalnya kesadaran berbangsa dan bernegara, luntu…