Text
Implementasi Blended Learning dengan Microsoft Teams
alah satu permasalahan utama dalam pembelajaran dimasa pandemi maupun pasca pandemi adalah bagaimana melakukan transformasi pembelajaran dalam waktu singkat. Berbagai kendala baik teknis dan nonteknis menjadi tantangan dalam pelaksanaannya, belum lagi kedewasaan literasi digital yang berbeda antara satu orang dengan orang yang lain makin memperbesar gap antara transformasi dan kemampuan penggunanya.
Secara lengkap buku ini tidak hanya membahas mengenai Microsoft Teams sebagai alat bantu dalam dunia pendidikan, tetapi lebih dari itu penulis secara lugas menekankan betapa pentingnya kultur data dibanding perangkat bantu, betapa pentingnya melakukan empowerment terhadap civitas akademik untuk bisa melakukan proses kegiatan belajar mengajar yang ringan dan berkualitas.
Tidak tersedia versi lain