Buku Ajar Ilmu Kewarganegaraan
Buku ini merupakan buku ajar dalam Mata Kuliah Ilmu Kewarganegaraan, yang memandu mahasiswa dalam memepelajarai ilmu kewarganegaraan dan perkembangannya. Tujuan ilmu kewarganegaraan antara lain diharapkan mahasiswa mampu memahami tentang warganegara, peraturan perundangan kewarganegaraan, Sejarah kewarganeganegaraan, hak dan kewajibanannya sebagai warga negara, hubungan warganegara dengan negara, teori-teori kewarganegaraan, permasalahan-permasalahn kewarganegaraan dan dinamika kewarganegaraan di Indonesia, regional dan internasional. Diharapkan buku ini mampu memberikan wacana dan ide gagasan untuk pembaca dalam mengembangkan pemahaman tentang kewarganegaraan.
Tidak tersedia versi lain