Text
General English for college students
"General English for College Students" adalah buku panduan lengkap yang dirancang untuk membantu mahasiswa perguruan tinggi mengembangkan kemampuan berbahasa Inggris mereka secara efektif. Buku ini mencakup berbagai aspek bahasa Inggris yang relevan dan esensial bagi kehidupan akademis dan profesional.
Isi Buku ini mencakup beberapa ketrampilan Bahasa Inggris. Yaitu Keterampilan Membaca seperti Analisis teks, memahami makna tersirat, dan mengidentifikasi ide utama. Keterampilan Mendengarkan seperti Teknik memahami konteks dan nuansa percakapan Keterampilan Berbicara seperti latihan berbicara dengan berbagai intonasi dan ketepatan pengucapan. Keterampilan Menulis seperti ketepatan penggunaan tanda baca, panduan menulis kalimat dan paragraph. Buku ini juga dilengkapi Latihan soal untuk setiap bab yang memungkinkan pembelajaran aktif.
Tidak tersedia versi lain