Text
Monograf : SASARAN KESELAMATAN PASIEN
Pengembangan kemampuan mahasiswa keperawatan dalam memberikan asuhan keperawatan yang memperhatikan keselamatan pasien memerlukan upaya yang berkesinambungan mulai dari pengetahuan sikap dan tindakan sehingga dapat menjadi budaya Pengembangan kemampuan mahasiswa keperawatan dalam memberikan asuhan keperawatan yang memperhatikan keselamatan pasien memerlukan upaya yang berkesinambungan mulai dari pengetahuan, sikap dan tindakan sehingga dapat menjadi budaya.
Tidak tersedia versi lain