Buku ini merupakan buku monograf dari hasil penelitian yang berisi tentang anemia kehamilan, stunting balita yang mencakup epidemiologi, faktor risiko dan cara penanggulanggannya serta preventif anemia kehamilan dalam rangka pencegahan stunting balita dengan cara konsumsi gizi seimbang. Monograf ini memperkaya materi mahasiswa program studi Kesehatan Masyarakat dalam mata kuliah epidemiologi pe…
Buku Pengantar Teknologi Bioenergi ini dirancang untuk memberikan pemahaman mengenai konsep dan teknologi mengenai bioenergy serta penjelasan mengenai jenis-jenis energi alternatif. Penulis berusaha menyajikan materi dengan bahasa yang mudah dipahami tanpa mengurangi kedalaman ilmiah yang diperlukan. Semoga kehadiran buku ini bermanfaat sebagai media transfer ilmu, informasi dan teknologi bagi …
Indonesia merupakan wilayah rentan terhadap bencana yang berpotensi menimulkan dampak dan pengaruh terhadap kualitas hidup penduduk terutama terkait permasalahan kesehatan. Untuk itu, Manajemen Bencana (Disaster Management) sangat di perlukan agar proses dinamis tentang bekerjanya fungsi-fungsi manajemen planning, organizing, actuating, dan controlling dapat dilakukan untuk meminimalisir hazard…
kumpulan puisi yang memperingati Hari Kemerdekaan Indonesia, berisi ungkapan syukur, penghormatan jasa pahlawan, semangat mengisi kemerdekaan, dan renungan tentang perjalanan bangsa, di mana puisi-puisi ini menyatukan perasaan cinta tanah air dengan identitas kebangsaan melalui simbol "merah darahku putih tulangku" sebagai representasi jiwa dan raga yang menyatu dengan Indonesia, cocok untuk si…
Buku ini mengupas bencana dari berbagi sudut pandang keilmuan. Hal ini didasari bahwa Indonesia merupakan salah satu negara yang rawan akan bencana alam maupun sosial. Berdasarkan data dari Badan Nasional Penggulangan Bencana (BNPB), bencana yang terjadi sampai dengan tanggal 31 desember 2020 sebanyak 4.560 kejadian. Bencana ini terdiri mulai dari bencana alam yaitu, Gempa Bumi (18 kejadian), E…
Buku ini memuat berbagai pembahasan dalam metodologi penelitaian. Diawali dari tren isu penelitian keperawatan, latar belakang maslah penelitian, tinjauan pustaka, sitasi, kerangka teoritis, dan kerangka konseptual. Dilanjutkan metode penelitian metode pengumpulan data, variabel penelitian, dan diakhiri pengolahan data. Buku ini disajikan dengan bahsa yang mudah dipahami sehingga memudahkanmaha…
Buku Ajar pada Mata Kuliah Statistik. Adapun buku ajar ini disusun untuk mahasiswa program studi Pendidikan Sejarah dalam mendukung penyelesaian mata kuliah statistika sehingga dapat mempelajari, memahami, dan mempraktikan ilmu statistik secara baik dan efektif dan memberikan gambaran bagaimana statistik diterapkan dalam konteks kehidupan sehari-hari.
uku ini membahas berbagai bidang dalam manajemen pemasaran yang dibagi kedalam 12 bab, yaitu (1) Overview Manajemen Pemasaran, (2) Green Marketing, (3) Digital Marketing (4) Experience Marketing. (5) Syariah Marketing, (6) Strategi Marketing Mix 8p, (7) Produk dan Merek, (8) Perilaku Konsumen, (9) Artificial Intelligence Marketing, (10) Packaging & Label, (11) Saluran Pemasaran, dan (12) Brand …
Buku ini bertujuan untuk memberikan panduan lengkap tentang perubahan fisik, emosional, dan psikologis yang terjadi selama masa nifas. Ini juga bertujuan untuk memberikan pemahaman mendalam tentang nutrisi yang penting, perawatan fisik, peran dalam keluarga, dan dukungan yang diperlukan selama periode ini. Buku ini adalah buku referensi yang dapat diandalkan dalam menjalani masa nifas dengan ke…
Buku Model-Model Pembelajaran Di Era Metaverse ini hadir sebagi upaya mendukung program pemerintah penggunaan teknologi digital dalam kegiatan pembelajaran., Hadirnya buku mampu memberikan referensi dalam menghadapi tantangan kemajuan teknologi informasi seperti saat ini. Buku ini berisi berbagai kajian terkait dengan model-model pembelajaran di era metaverse dan mendorong agar kita semua dapa…